Home / News (page 129)

News

OKI Kejar Target 1,3 Juta Ton Padi

  Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumsel menargetkan peningkatan produksi padi sebanyak 1,3 juta ton di tahun 2020 Untuk mencapai target tersebut, Bupati OKI, H. Iskandar, SE menyatakan akan mengerahkan segenap jajarannya untuk mengoptimalkan potensi agraris di daerah ini. “Kami punya lahan mencapai 129 ribu Ha yang bisa dikembangkan menjadi 150 ribu hektare dengan peningkatan produksi yang ada, kami optimis ...

Read More »

Menteri BUMN Amini Usul Pemkab OKI untuk Tambah Exit Tol Trans Sumatera

  Menteri BUMN Rini Soemarno tidak mempermasalahkan keinginan dari Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir yang berharap dibuatkan exit Jalan Tol Trans Sumatera (JJTS) ke sentra ekonomi lokal. Menurutnya, hal tersebut sudah menjadi pembahasan di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. “Karena untuk kepentingan masyarakat, tentu kita dukung teknisnya nanti di Kemen PUPR karena mereka yang punya wewenang” Ungkap Rini dijumpai ...

Read More »

Menteri Rini Pastikan Tol Lampung- Palembang Siap Operasional

  Menteri BUMN Rini M Soemarno beserta rombongan melakukan ekspedisi Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) untuk ketiga kalinya. Ekspedisi ini dilakukan untuk melihat progres pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) pada ruas Terbanggi Besar (Lampung)-Pematang Panggang dan Kayu Agung-Palembang (Sumatera Selatan) segera operasional. Rini bersama dengan rombongan yang telah melakukan perjalanan dari Jakarta mengaku senang dengan progres pembangunan Proyek Strategis ...

Read More »

Pemkab OKI Cari Pejabat Unggul

  Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) melakukan upaya strategis dalam rangka mencari pejabat publik yang unggul melalui proses seleksi terbuka pejabat Tinggi Pratama (JPT). Upaya ini dalam rangka mengakselerasi proses reformasi birokrasi serta menyiapkan aparatur publik yang cakap. “Kita komitmen untuk menyelenggarakan reformasi birokrasi serta mencari ASN yang cakap untuk menduduki jabatan publik melalui proses asesmen” Ungkap Sekda OKI, ...

Read More »

Lantik 29 Orang Pejabat, Wabup Ajak Tingkatkan Kinerja

  Wakil Bupati OKI, H. M. Djakfar Shodiq melantik sejumlah posisi pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Komering Ilir (OKI) Pelantikan pejabat Kabupaten OKI dilaksanakan di Kantor Bupati OKI, Senin (26/08) pagi. Kepada pejabat yang dilantik Wabup Shodiq mengingatkan agar meningkatkan kinerja dalam memberi pelayanana kepada masyarakat. “Ini sebenarnya nilainya sama, bukan berarti yang lama tidak bisa kerja tapi ...

Read More »

OKI Buka Keran Dana Pusat untuk Akses Air Bersih Bagi Warga Miskin

  Kedatangan Bupati Ogan Komering Ilir, H. Iskandar, SE ke Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) kembali mampu membuka keran dana pusat untuk warga OKI. Bantuan senilai Rp 28 Miliar dipastikan kembali digelontorkan untuk penyediaan akses air bersih dan sanitasi layak untuk Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) di Ogan Komering Ilir. “2020 dipastikan kita kembali mendapat bantuan akses air bersih ...

Read More »

OKI Terima Hibah Aset Infrastruktur Senilai 53 Milyar dari Kemen PUPR

  Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) menerima hibah aset Barang Milik Negara (BMN) berupa infrastuktur pemukiman senilai Rp 53,6 Milyar dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Sekretaris Dirjen Cipta Karya Kementrian PUPR, T. Iskandar mengungkapkan Penyerahan aset infrastruktur pemukiman yang telah selesai dibangun oleh Direktorat Jenderal (Ditjen) Cipta Karya ini dalam rangka menjamin tata kelola aset yang ...

Read More »

Begini Cara IWO OKI Rayakan HUT Kemerdekaan RI

  Para wartawan yang bertugas di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumsel berbaur dengan sejumlah pegawai dari instansi di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) OKI dan masyarakat dalam balutan turnamen gaple dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke-74, Rabu (20/08). Kegiatan ini sekaligus dirangkum dengan rangkaian kegiatan HUT Ikatan Wartawan Online (IWO) ke-7 tahun. Ketua IWO OKI, Darfian Mahardika Suprana mengungkapkan, perayaan ...

Read More »

Pesan dari Murid TK di OKI untuk Para Pembakar Lahan

  Ditengah status siaga darurat bencana asap akibat Kebakaran hutan, kebun dan lahan yang terjadi di OKI dan beberapa daerah di Sumsel, menjadi keprihatinan berbagai pihak tak terkecuali anak-anak TK di OKI. Melalui pesan yang ditulis di atas kertas seorang murid TK di OKI mengingatkan untuk tidak membakar lahan. “Sayangi Kami, Stop membakar hutan, kebun dan Lahan. Kami masih mimik ...

Read More »

Indahnya Rajutan Kebhinekaan Dalam Karnaval Budaya di OKI

  Ribuan warga Kota Kayuagung tumpah ruah kejalan- jalan utama guna menyaksikan karnaval budaya yang digelar pemerintah Kabupaten OKI Karnaval budaya yang merupakan even tahunan dalam rangka menyemarakkan HUT ke 74 Republik Indonesia serta menjalin persatuan dan kesatuan warga OKI yang beragam. “Even tahunan agar masyarakat turut merayakan kemerdekaan serta menguatkan persatuan dalam bingkai NKRI” Ungkap Sekda OKI, H. Husin, ...

Read More »

Powered by themekiller.com anime4online.com animextoon.com apk4phone.com tengag.com moviekillers.com