Home / Tag Archives: Ogan Komering Ilir (page 30)

Tag Archives: Ogan Komering Ilir

2 Siswa Jebolan SMA 3 Unggulan Kayuagung, Lulus Taruna Akmil

  Sebanyak 2 orang siswa jebolan SMAN 3 Unggulan Kayuagung dinyatakan lulus Taruna Akademi Militer (Akmil), di Pussenif Kodiklatad Bandung, Minggu (23/7/2023). Adapun 2 siswa yang diketahui bernama, Linggar Kusuma, lulusan tahun 2022 dan Syaraja Tanuah, lulusan tahun 2023 ini berasal dari Desa Kijang Kecamatan SP Padang, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), mewakili Kodam II Sriwijaya, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) ...

Read More »

Bupati Iskandar Lepas Sambut Dandim 0402/OKI

Bupati Ogan Komering Ilir, H. Iskandar, SE melepas Letkol Inf Hendra Saputra, S.Sos., MM., M.Ipol setelah bertugas 1,8 tahun sebagai Dandim O402/OKI sekaligus memberikan sambutan hangat selamat datang bagi Letkol Inf Irsyad Mahdi Pane untuk bertugas di Bumi Bende Seguguk. Jumat, (21/7). Bupati Ogan Komering Ilir, H. Iskandar, SE  menyampaikan berpisah dan menyambut artinya ada yang datang dan ada yang ...

Read More »

Atlet Badminton Ismail Nayaka Juarai O2SN Tingkat Kabupaten OKI

Ismail Nayaka, akhirnya berhasil keluar sebagai juara pertama badminton dengan menyisihkan rivalnya di partai final lewat permain 3 set dalam kompetisi Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Tingkat Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), di Gedung Olahraga Polres OKI, Selasa (18/7/2023). Atlet badminton yang bernaung di klub PB Madani yang diketuai Ketua PBSI OKI dr Ismi Wildani, Sp.M., ini berhak mewakili Kabupaten ...

Read More »

OKI Jadi Daerah Peremajaan Kelapa Sawit Rakyat Terluas di Indonesia

Kabupaten Ogan Komering Ilir merupakan kabupaten dengan realisasi peremajaan kelapa sawit melalui program peremajaan sawit rakyat (PSR) terluas di Indonesia, yaitu seluas 27.955 Ha. Sementara Provinsi Sumsel juga merupakan provinsi dengan capaian realisasi program PSR terluas di Indonesia, dengan luasan mencapai 59.329 Ha. Program ini tersebar di 21 provinsi sentra peremajaan sawit rakyat. “Dari sini, Ogan Komering Ilir, Sumsel saya ...

Read More »

Berhasil dibidang Koperasi, Kemenkop UKM Usulkan Bupati OKI Terima Satyalancana Wira Karya dari Presiden

Bupati Ogan Komering Ilir, H. Iskandar, SE diusulkan menerima tanda penghormatan Satyalancana Wirakarya pembangunan bidang Koperasi  dari Presiden RI oleh Kementerian Koperasi dan UKM RI. Pengusulan ini karena Bupati OKI dinilai berhasil memajukan perkoperasian di Ogan Komering Ilir melalui program Satu Desa Satu Koperasi (SDSK) dan telah merevitalisasi Perkebunan Kelapa Sawit rakyat seluas 21.000 Ha dari tahun 2017-2022. “Kami bertujuan ...

Read More »

Pemkab OKI Tanggung Iuran BPJS untuk 80.916 Warganya

Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir terus berupaya mencapai cakupan kesehatan semesta atau Universal health Coverage (UHC). Saat ini sebanyak 697. 588 jiwa atau 92,34 persen penduduk OKI sudah terlindungi program Jaminan Kesehatan Nasional Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS). Dari jumlah tersebut, sebanyak 80.916 jiwa merupqkan warga kurang mampu yang mendapatkan jaminan kesehatan gratis melalui PBID (Penerima Bantuan Iuran Daerah). “Jaminan kesehatan ...

Read More »

OKI Kejar Target Penurunan Stunting 14 Persen di 2024

Setelah berhasil menurunkan angka stunting signifikan, Kabupaten OKI, Sumsel mengejar target penurunan stunting nasional menjadi 14 persen di 2024. Angka ini dinilai realistis karena tahun ini OKI mampu menurunkan stunting signifikan dari 32,2% menjadi 15,1%. Sekretaris Daerah OKI, Ir. Asmar Wijaya, M.Si pada Pertemuan Audit Kasus Stunting tingkat Kabupaten OKI menyampaikan bahwa Kabupaten OKI menjadi Kabupaten terbaik pertama dalam penurunan ...

Read More »

Membangun Masa Depan Melalui Pendidikan Berkualitas, Sekolah Sinarmas Eka Bangsa Resmikan Gedung Baru di OKI

Yayasan Tjiptamas Eka Bangsa dengan penuh kebanggaan meresmikan gedung baru Sekolah Sinarmas Eka Bangsa di Desa Bukit Batu, Kecamatan Air Sugihan, Kabupaten Ogan Kemering Ilir, Provinsi Sumatera Selatan. Peristiwa ini menandai komitmen yang kuat dalam memajukan pendidikan di Kabupaten OKI dan memberikan harapan baru bagi masyarakat. Dalam suasana kegembiraan menyambut tahun ajaran 2023/2024, SEB membuka pintu dengan menggelar open house ...

Read More »

Turunkan Stunting Signifikan, Bupati OKI Terima Penghargaan Satyalancana Wira Karya 2023

Bupati Ogan Komering Ilir (OKI), H. Iskandar, SE menerima penghargaan tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya 2023. Penghargaan ini diberikan atas dedikasinya menurunkan status stunting secara signifikan di Ogan Komering Ilir dari 32, 2 persen pada tahun 2021 menjadi 15,1 persen di tahun 2022 atau berkurang sebanyak 17,1 persen. Pemberian  penghargaan diserahkan langsung oleh Wakil Presiden (Wapres) KH. Ma’ruf Amin pada ...

Read More »

Bupati Iskandar Lantik Asmar Wijaya, Sekda OKI Hasil Lelang Jabatan

Bupati Ogan Komering Ilir (OKI), H. Iskandar, SE secara resmi melantik Ir. Asmar Wijaya, M. Si selaku Sekretaris Daerah Kabupaten Ogan Komering Ilir. Pelantikan dilaksanakan di Ruang Rapat Bende Seguguk II Setda OKI, Senin, (3/7/2023). Asmar merupakan Sekda hasil lelang jabatan yang digelar Pemkab OKI. Asmar terpilih usai bersaing ketat dengan sejumlah kandidat lain. Sebelumnya, Asmar menjabat sebagai Kepala Dinas ...

Read More »

Powered by themekiller.com anime4online.com animextoon.com apk4phone.com tengag.com moviekillers.com