Home / Tips (page 20)

Tips

4 Jenis Makanan Ini Bikin Cepat Haus dan Picu Dehidrasi

KAYUAGUNG RADIO – Musim kemarau yang berkepanjangan membuat kita harus banyak mengonsumsi air, agar terhindar dari dehidrasi sebainya kita pahami dulu apa itu dehidrasi. Dehidrasi alias kekurangan air bisa disebabkan oleh berbagai hal. Saat tubuh kekurangan air maka elektrolit dalam tubuh tak seimbang dan jika terjadi terus-menerus bisa menyebabkan penyakit yang parah. Dehidrasi biasanya disebabkan karena kurang minum. Namun ternyata ...

Read More »

Cara Mudah Meningkatkan Daya Ingat Otak Anda

Memiliki otak yang mudah mengingat berbagai hal merupakan impian semua orang. Ini dikarenakan, dapat mempermudah dan mempercepat pekerjaan anda sehari-hari yang membutuhkan daya ingat otak anda dalam berbagai aktivitas. Anda tentu tidak mengharapkan memiliki otak yang sering lupa dalam mengingat berbagai hal dalam kehidupan anda. Sebenarnya ada beberapa tips mudah yang dapat membantu meningkatkan daya ingat otak anda. Sehingga dapat ...

Read More »

Cara Manfaatkan Sosial Media Untuk Cari Kerja

Bila Anda tengah mencari atau mau bertukar pekerjaan, media sosial juga adalah tempat yang pas untuk temukan pekerjaan yang di idamkan. Karenanya, banyak ahli memiliki pendapat bahwa media sosial bisa jadi senjata, yang bakal bikin beberapa perusahaan memusatkan perhatiannya pada Anda. Tetapi, di waktu yang berbarengan, media sosial dapat juga menggelincirkan serta malah menghindari Anda dari pekerjaan yang di idamkan. ...

Read More »

Cara Mudah Beri Energi pada Kulit

KAYUAGUNG RADIO – Kulit kusam tentunya dapat menurunkan tingkat kepercayaan diri Anda. Apalagi bila Anda dihadapkan dalam keadaan lelah dan stres sudah pasti kulit akan terlihat tidak baik. Perlu diketahui, dalam beberapa aktivitas Anda terdapat beberapa hal yang dapat merusak energi kulit Anda. Untuk itu, Anda perlu mengembalikan energi kulit dengan melakukan cara-cara sederhana, berikut paparannya dilansir Boldsky.   Lakukan ...

Read More »

Manfaat Goyang Dangdut untuk Kesehatan

Manfaat lain dari berjoget dengan musik dangdut adalah meningkatkan kekuatan tubuh, menambah stamina, dan termasuk dalam interaksi sosial. Nah, untuk lebih jelasnya simak uraian berikut ini :   Berjoget Meningkatkan Kekuatan Tubuh Dengan berjoget dapat meningkatkan kekuatan tubuh dengan cara memaksa otot tubuh untuk bertahan terhadap berat badan. Sedangkan, joget ditambah dengan lompat girang dapat pula meningkatkan kekuatan otot bagian ...

Read More »

Menjaga Kesehatan Hidung Yang Disebabkan Asap dan Debu Agar Terhindar ISPA

Hidung merupakan salah satu bagian dari sistem pernafasan tubuh manusia, saluran pernafasan dari hidung sampai bronkhus  dilapisi oleh sebuah membran mukosa bersilia dan diantaranya terdapat sel-sel goblet. Udara yang masuk melalui rongga hidung disaring, dihangatkan dan dilembabkan. Hidung juga memiliki sistem pelindung dari partikel debu kasar dan bakteri, yang dilakukan oleh rambut halus dalam rongga hidung, silia pada mukosa dan ...

Read More »

Telat Haid?? Jangan Takut, Ini Sebabnya

Untuk sebagian wanita yang telah mendapat haid, mungkin pernah mengalami terlambatnya datang haid selama beberapa siklus haid, bahkan ada yang mengalami lebih dari enam bulan tidak mendapat haid sama sekali padahal sebelumnya mengalami haid yang teratur, inilah penyebabnya. 1. Faktor Hormonal Jika mengalami hal tersebut Anda tidak perlu panik. Banyak hal yang dapat menyebabkan tidak keluarnya darah haid pada waktunya. ...

Read More »

Mata sulit terpejam di malam hari? Segera konsumsi blackberry

Buah-buahan dari keluar beri memang sangat terkenal akan manfaat sehatnya. Sebabnya buah beri-berian tinggi akan zat antioksidan yang mampu memerangi dampak buruk radikal bebas. Saat tubuh Anda terpapar radikal bebas, maka sel tubuh akan rusak dan tubuh menjadi sakit-sakitan. Tak berhenti sampai di situ saja, sebuah penelitian yang dilansir dari dailymail.co.uk juga menemukan bahwa rajin makan blackberry bisa menghindarkan Anda ...

Read More »

Membuat Wajah Tirus Tanpa Operasi

Mempunyai wajah bulat mungkin membuat kita merasa tidak percaya diri. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor seperti faktor keturunan, Obesitas contohnya. Jika Anda kelebihan berat badan, tentu saja bentuk wajah pun akan tembem atau membulat. Tetapi, hal itu bisa ditutupi jika anda pandai merawat diri. Beberapa orang mungkin akan merasa takut jika melakukan operasi plastik, suntik lemak,dan sebagainya. Tetapi Anda tidak ...

Read More »

7 Alasan Para Peminum Kopi Punya Potensi Besar Jadi Orang Sukses

KAYUAGUNG RADIO – Banyak orang memulai harinya dengan minum kopi, seakan minum kopi adalah suatu kewajiban di pagi hari. Bagi para pekerja kantoran, kopi mungkin sudah jadi teman karib yang selalu ada di meja kerja. Tapi tahukah kamu bahwa ternyata kopi punya sisi lain yang menunjang karir. Bagi kamu yang pecinta kopi, mungkin hal ini akan membuatmu lebih bersemangat, karena ...

Read More »

Powered by themekiller.com anime4online.com animextoon.com apk4phone.com tengag.com moviekillers.com