KPUD Kab Ogan Ilir menggelar Rapat Pleno Terbuka Pengundian Nomor Urut Calon Bupati dan pasangannya di halaman KPUD Ogan Ilir (25/08) Dari hasil pengundian, pasangan Helmi-Muchendi mendapat nomor urut 1, AW Noviadi-Ilyas nomor urut 2. Setelah mengetahui jagoannya memiliki nomor undian masing-masing, para pendukung pasangan calon langsung mengeluarkan poster yang dilengkapi foto pasangan calon beserta nomor urutnya. Tak kalah hebohnya, ...
Read More »Lomba Kebut Perahu di Pedamaran Pertahankan Tradisi Urang Diri
Sungai Babatan di Kecamatan Pedamaran Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) menjadi tempat aktivitas masyarakat urang diri. Deretan rumah rakit, perahu besar dan kecil tiap hari berlalu lalang di aliran sungai tersebut. Senin, (24/8) pagi, pinggiran Sungai Babatan di Kecamatan Pedamaran Kabupaten OKI sangat ramai. Masyarakat berduyun-duyun menyaksikan Lomba kebut perahu yang digelar di Sungai Babatan. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memperingati ...
Read More »Tari Gejolak Betori Buok Omas Dari OKI di Pekan Budaya Pelajar
Setelah lomba musik etnik, kini giliran dilaksanakan lomba tari kreasi daerah pelajar se-Sumsel, di atrium PIM Mall Palembang, Jumat (21/8). Lomba ini diikuti sekitar 147 siswa-siswi, khusus untuk Kota Palembang terbagi dalam 5 grup. Tarian yang dipersembahkan adalah tari bercerita, dengan mengangkat salah satu cerita rakyat atau legenda di Sumsel. Salah satu grup peserta, yakni dari Kabupaten Ogan Komering Ilir, ...
Read More »Jumlah Suara Pilkades Sumbu Sari Draw
Setelah dilakukan penghitungan ulang suara pemilihan kepala desa (Pilkades) Desa Sumbu Sari Kecamatan Mesuji Raya Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) hasilnya draw antara Nomor 2, Kostalani mengatongi 922 suara dan Nomor 3, Supriyadi mendapat 922 suara. Kendati demikian, panitia pilkades memenangkan Calon Kades Nomor 3, Supriyadi berdasarkan Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 11 Tahun 2015 pasal 55 ayat 2. Hasil penghitungan ...
Read More »Kodim 0402 OKI Gelar Seminar Proxy War
Bertempat Di Makodim 0402 OKI berlangsung acara Seminar Proxy War dan peran pemuda dalam mendukung pembangunan Nasional. Proxy Wor merupakan ancaman perang modern, yang salah satunya adalah perang yang menggunakan pihak ketiga, atau tidak menggunakan senjata. Namun perang ini melibatkan pihak ketiga. Dandim 0402 OKI Letkol Dwi Irbaya Sandra S.Sos mengatakan. Kegiatan seminar Proxy War merupakan untuk mengantisipasi jangan ada ...
Read More »Kemeriahan Pawai Pembangunan di Kayuagung
Untuk menyemarakkan perayaan kemerdekaan Republik Indonesia ke-70, Pemerintah Kabupaten OKI memberikan kado tontonan gratis bagi warga dengan penyelenggaraan Pawai Pembangunan, Rabu, (19/8) sore. Pawai yang diselenggarakan setiap tahun ini disambut antusias ribuan warga Kayuagung. Marching Band dari SMAN 3 Unggulan Kayuaguagung mengawali pasukan pawai, disusul arak-arakan anak TK hingga SMA. Peserta Pawai Pembangunan untuk memperingati HUT ke-70 Kemerdekaan Republik Indonesia ...
Read More »Peredaran Uang Palsu digagalkan Polres OKI
Kanit Pidana Khusus (Pidsus) Polres OKI Iptu Jailili SH dan personil berhasil mengamankan dua orang warga Desa Bali Sadar Kecamatan Mesuji Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) yang diduga sebagai pengedar uang palsu (Upal) pesahan Rp 100.000 berjumlah Rp 90.400.000. Kedua orang tadi yakni, Saipul (37) dan Ayu Maipa (19) warga Kampung Bali Sadar Dusun 6 Desa Pematang Panggang Kecamatan Mesuji ...
Read More »Keberhasilan Iskandar Jadi Inspirasi Pawai Pembangunan
Tergolong baru menjabat sebagai Bupati OKI H Iskandar SE, telah membuat Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) semangkin terlihat kemajuan baik dilihat dari pedesaan maupun dari dalam perkotaan. Pawai pembangunan yang diadakan di Kota Kabupaten OKI, Rabu (19/8) sungguh spektakuler. Dengan menginspirasikan keberhasilan istri dari Ketua TP PKK OKI Hj Lindasari Iskandar ini, memperoleh berbagai kehormatan dari warga desa, kecamatan dan ...
Read More »Linda Sari Iskandar Dapat Bingkisan Bunga
Bineka tunggal Ika, walau berbeda beda suku, namun tetap satu, itulah terliah kemeriahan HUT RI yang ke 70 pada tahun ini. Ribuan anak anak Paud dan TK mengikuti karnaval, dengan memakai pakaian adat yang ada di Indonesia, baik pakaian adat jawa, Sumateta, Kalimantan dan lainnya, inilah membukyikan satu kesatuan bangsa Indonesia. Rombongan karnapal yang menempuh jarak kurang lebih 1 KM ...
Read More »Iskandar SE menyaksikan Iring Iringan Pawai Pembangunan
Bupati OKI Iskandar SE da Wakil Bupati H M Rifa’i serta rombongan, di taman kota kayuagung menyaksikan iring iringan karnapal dan pawai pembangunan. Karnapal yang menempuh jarak kurang lebih 5Km , dan masyarakat tumpah ruah di sepanjang jalan yang akan dilalui iring iringan pawai pembangunan.
Read More »